Bramitam

Braimtam Online

bramitam - bramitam

Sekitar 14 Orang Anak Dilaporkan Hilang di Kawasan Kaki Gunung Tangkubanparahu

Published on Sunday, May 18, 2014 //

14 orang anak dilaporkan hilang di kawasan kaki gunung Desa Jayagiri Lembang Kabupaten Bandung Barat, Sabtu (17/5/2014) malam.

Menurut informasi yang dihimpun Tribun, pada awalnya 10 orang anak hilang usai mengikutii kegiatan istighosah sekolahnya. Namun, pagi hari polisi mendapatkan kabar empat orang lainnya juga dikabarkan hilang. Saat ini, polisi telah menyiapkan pasukan untuk menuju tempat dilaporkannya kehilangan anak tersebut. "Ada laporan, ada masyarakat yang menemukan mereka, saat ini sedang menuju balai Desa Warna, kami siapkan ambulan untuk membantu pertolongan pertama," ujar Kapolres Cimahi AKBP Erwin Kurniawan pada wartawan di Mapolsek Lembang, Minggu (18/5)m (cr1) http://www.tribunnews.com/regional/2014/05/18/sekitar-14-orang-anak-dilaporkan-hilang-di-kawasan-kaki-gunung-tangkubanparahu

Tags:

Subscribe to our RSS Feed! Follow us on Facebook! Follow us on Twitter! Visit our LinkedIn Profile!